Lowongan terbit 2 tahun lalu

Unlabelmembuka lowonganContent Creator - Host Live - Social Media Strategist

Unlabel adalah brand skincare khusus pria, saat ini membuka lowongan kerja untuk posisi sebagai Content Creator, Host Live, dan Social Media Strategist.

Ringkasan

  • Pendidikan :
  • SMA / SMK, D1 - D3, S1 / D4
  • Gender :
  • Pria/Wanita
  • Umur :
  • Maks. 30 tahun
  • Besaran Gaji :
  • 3 - 6 Juta
  • Lokasi Kerja :
  • Tanah Abang, Jakarta Pusat, DKI Jakarta

Deskripsi Pekerjaan

Content Creator

  • Research & Membuat konten video yang relevan dan menarik.
  • Membuat script untuk konten
  • Melakukan story telling & sharing di social
  • Berinteraksi / Engage dengan audience melalui Comment / DM / Story
  • Edit Video untuk hasil kontennya (nilai plus)

Host Live

  • Live Streaming di Platform market place
  • Promosi dan Menawarkan Produk
  • Research trend & cara live yang baik

Social Media Strategist

  • Membuat konten calender baik mingguan / bulanan (content planning)
  • Mengoptimasikan akun social media agar terlihat menarik
  • Dapat melakukan analisa & evaluasi brand yang dihandle
  • Mengembangkan konsep unik, baru, pendekatan kreatif untuk konten media sosial.
  • Performance marketing (SEO, SMM, SEM, Marketplace)
  • Memastikan keselarasan strategi dengan tujuan bisnis perusahaan.
  • Brand Activation -> Campaign Bulanan / Endorsement / Partnership
  • Strategi Promosi (Brand Awareness)

Jam Kerja

  • Senin – Sabtu, 08:30 -16:30
  • WFO (Kerja di Kantor), Tanah Abang – Jakarta Pusat

Syarat Pekerjaan

Content Creator

  • Laki Laki, Max 30 Tahun, berpenampilan menarik & rapih
  • Mampu mengikuti trend & konten viral
  • Bisa storytelling & copywriting yang
  • Kreatif, fun, dan bisa bekerja sama dalam
  • Tidak malu didepan kamera
  • Kirim CV + Contoh 1 Video Konten (Hanya creator dengan video konten menarik & sesuai yang akan di interview)

Host Live

  • Laki Laki, Max 30 tahun (Minimum SMA/SMK/Sederajat)
  • Berpenampilan menarik & rapih
  • Bisa Story Telling & promosi produk
  • Bisa mengoperasikan OBS / Tiktok Live Studio
  • Tidak malu didepan kamera
  • Kirim CV + Video Contoh Live
  • Hanya creator dengan video konten menarik & sesuai yang akan di interview

Social Media Strategist

  • Laki laki / Perempuan, Max 30 Tahun
  • Minimal pendidikan Sarjana 1 jurusan desain komunikasi visual, Pemasaran, atau bidang terkait lainnya
  • Pengalaman kerja minimal 2 tahun di unit kreatif atau industri
  • Berpikir kreatif, out-of-the-box dan tegas dalam melontarkan ide

Kirim Lamaran

  • unlabelindonesia@gmail.com
Lamar
Simpan
Bagikan
2 tahun lalu
Perhatikan materi lowongan dengan teliti dan waspada terhadap segala penipuan

Laporan Lowongan

x
Follow JakartaKerja Ikuti Kami