Lowongan terbit 7 bulan lalu
Rumah Jujur & Benarmembuka lowonganAssisten Rumah Tangga
Rumah Jujur & Benar saat ini membuka lowongan untuk posisi sebagai Assisten Rumah Tangga yang mengutamakan kejujuran dan kemauan kerja.
Ringkasan
- Pendidikan :
- SD – SMP
- Gender :
- Pria
- Umur :
- 25 - 30 tahun
- Besaran Gaji :
- >1,5 juta
- Lokasi Kerja :
- DKI Jakarta
Deskripsi Pekerjaan
- Bersih-bersih
- Mengurus hewan
Syarat Pekerjaan
- Laki-laki
- Suku jawa dan berasal dari jawa langsung
- Usia 25 – 30 tahun dan belum menikah
- Lulusan SMP
- TIDAK MEROKOK
- Bisa bangun pagi
- Berani doggie dan hewan piaraan yang lain
- Orang nya bersih, rajin dan niat kerja
Kirimkan Lamaran dan lampirkan KTP, KK, CV, dan Pas Foto ke Whatsapp.
Kirim Lamaran
- No. Telepon :
- +6282114479291
Perhatikan materi lowongan dengan teliti dan waspada terhadap segala penipuan